Matematika

Pertanyaan

diketahui barisan geometri dengan suku ke 5:162 dan suku ke 2: -6.Rasio barisan tersebut adalah

1 Jawaban

  • Materi Barisan dan Deret

    [tex] \text{Diketahui} \\ u_5 = ar^4 = 162 \\ u_2 = ar= -6 \\ \text{Dengan melakukan perbandingan, diperoleh} \\ \dfrac{u_5}{u_2} = \dfrac{162}{-6} \\ \dfrac{ar^4}{ar} = -27 \\ r^3 = -27 \\ r = \sqrt[3]{-27} = -3 [/tex]

Pertanyaan Lainnya