pengaruh yang ditinggalkan bangsa portugis bagi Indonesia
Sejarah
puristiawati
Pertanyaan
pengaruh yang ditinggalkan bangsa portugis bagi Indonesia
1 Jawaban
-
1. Jawaban aazz05112002
Berkembangnya agama Kristen/Katholik di Maluku yang disebarkan oleh Fransiscus Xaverius.
b. Berkembangnya musik Keroncong berasal dari Portugis.
c. Peninggalan bangunan yang berupa benteng-benteng Portugis.
d. Nama orang Indonesia menggunakan nama Portugis.
e. Benda-benda peninggalan Portugis berupa Meriam yang ditempatkan di Museum.