pada saat pendapatan seorang konsumen Rp.2000.000 membeli barang XD sebanyak 40 unit, ketika pendapatannya meningkat menjadi Rp.2500.000 maka barang yang di bel
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban fendipanduwinata
Diketahui dari poin utama pada soal di atas:
Pendapatan awal konsumen: Rp. 2.000.000
Kemampuan awal membeli barang XD: 40 unit
Pendapatan berikutnya konsumen: Rp. 2.500.000
Kemampuan berikutnya membeli barang XD: 45 unit
Berdasarkan soal di atas, maka elastisitas pendapatannya adalah prosentase kenaikan barang yang mampu dibeli dibagi dengan prosentase kenaikan pendapatan.
Elastisitas pendapatan: 12,5% : 25% = 0,5.
Hasil dari elastisitas pendapatan adalah 0 <Ei <1 maka dengan adanya peningkatan pendapatan dapat dikatakan bisa meningkatkan pula permintaan suatu barang. Hasil ini berlaku elastisitas pendapatan termasuk barang normal atau barang-barang sehari yang merupakan kebutuhan pokok kehidupan seseorang sehari-hari.
Penjelasan:
Elastisitas pendapatan merupakan suatu perubahan permintaan yang diakibatkan dengan adanya perubahan pendapatan konsumen. Ada keterkaitan yang erat antara pendapatan seseorang dengan tingkatan konsumsi atau permintaan atas suatu jenis barang tertentu. Pada kasus tertentu tentunya hal ini memang tidak berpengaruh. Walaupun demikian, elastisitas pendapatan memang sangat memungkinkan untuk meningkatkan permintaan kuantitas barang dan dapat pula diukur melalui suatu prosentase.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang faktor yang mempengaruhi elastisitas pendapatan
brainly.co.id/tugas/13510386
Materi tentang fungsi dan macam-macam elastisitas
brainly.co.id/tugas/8641989
Materi tentang hubungan pendapatan dengan elastisitas permintaan
barang
brainly.co.id/tugas/7872841
Detil Jawaban
Kelas : X (1 SMA)
Mapel : Ekonomi
Bab : Ilmu Ekonomi dan Permasalahannya.
Kode : 10.12.1
#AyoBelajar