Matematika

Pertanyaan

1. jika new york lima jam lebih lambat dari london dan los angeles tiga jam lebih lambat dari new york, pukul berapa di los angeles jika di london pukul 4 siang ?

2. jika new york lima jam lebih lambat dari london dan pesawat meninggalkan london pukul 1.12 siang ( waktu setempat ) dan tiba di new york pada pukul 1.18 siang ( waktu setempat ), berapa lamakah perjalanan yang ditempuh ?

3. 15000, 3000, 600, 120, angka berapa berikutnya ?

4. sebuah kereta api berangkat dari jakarta pukul 10.10 malam dan tiba di solo pukul 6.08 pagi. berapa lamakah perjalanan yang ditempuh ?

5. sebuah mobil melaju pada kecepatan rata- rata 40 km/jam pada tiga jam pertama selama empat jam perjalanan. jarak yang ditempuh 150 km. berapakah kecepatan rata-rata mobil tersebut pada jam yang terakhir ?

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya