IPS

Pertanyaan

faktor-faktor apa saja yang dapat berpengaruh terhadap lingkungan hidup

2 Jawaban

  • faktor manusia,faktor alam,faktor hewan
  • Faktor2 yang dapat berpengaruh terhadap lingkungan hidup, adalah yang pertama yaitu
    1. Faktor kependudukan
    Semakin besar jumlah penduduknya, maka kebutuhan perumahan yang dibutuhkan juga semakin besar.
    2. Faktor Industri
    Bilamana industri tidak bisa mengolah limbah dengan baik, maka limbah tersebut akan berpenagruh terhadap kualitas lingkungan.

    Semangat belajarnya, kawan

Pertanyaan Lainnya