cara membatik dengan teknik jumputan
Seni
DEVINAISYAH
Pertanyaan
cara membatik dengan teknik jumputan
2 Jawaban
-
1. Jawaban kivi00
Jumputan merupakan salah satu jenis batik yang pembuatannya dilakukan dengan cara mengikat kencang di beberapa bagian kain kemudian dicelupkan pada pewarna. Oleh karena itu, sebagian orang juga menyebut Jumputan sebagai batik ikat Celup -
2. Jawaban megaboy111
Teknik celup ikat adalah teknik membatik dengan menggunakan teknik jumputan