Jika luas permukaan sebuah tabung 484cm dan jari-jari alasnya 7cm berapakah tinggi tabung tersebut
Matematika
muhammadfauziridwan
Pertanyaan
Jika luas permukaan sebuah tabung 484cm dan jari-jari alasnya 7cm berapakah tinggi tabung tersebut
2 Jawaban
-
-
2. Jawaban Dindatri027
L. Permukaan = 2 π r (r+t)
484 cm = 2 × 22/7 × 7 (7+t)
484 cm = 44 × 7 + 44 t
484 cm = 308 + 44 t
t. = 484 - 308 / 44
t. = 176 / 4
t. = 4 cm.