Biologi

Pertanyaan

Apa fungsi jaringan epitel pipih selapis?

2 Jawaban

  • Epitel pipih selapis atau epitel selapis pipih ini umumnya berfungsi sebagai jalan pertukaran zat dari luar ke dalam tubuh dan sebaliknya. Contoh: epitel pada pembuluh darah kapiler dan dinding alveolus.
  • Fungsi utama jaringan epitel ini yaitu sebagai perlindungan terhadap jaringan yang ada dibawah jaringan epitel.

Pertanyaan Lainnya