Matematika

Pertanyaan

dari 18 orang anak , diketahui 9 anak mempunyai mobil , 8 anak mempunyai motor , dan 4 anak tidak mempunyai keduanya banyak anak yang mempunyai mobil dan motor adalah

a. 8 orang
b. 9 orang
c. 11 orang
d. 13 orang

gambarlah diagram venn dn caranya

2 Jawaban

  • 9+8=17-4=13
    d.13
    jadi anak yang mempunyai motor dan mobil ada 13
  • Jumlah Anak 18
    Jumlah yang tidak punya kendaraan 4
    Total yang punya kendaraan = 18-4 = 14
    Anak punya mobil (Amb)= 9
    Anak punya motor (Amt)= 8
    Jadi anak yang punya keduanya (Mobil & Motor) = Amb+Amt - 14 =17-14 = 3
    Yang punya mobil saja = 9-3= 6
    Yang punya Motor saja = 8-3 = 5
    pilihannya tidak ada yang benar
     

Pertanyaan Lainnya