Rofik ingin membuat hiasan dinding menggunakan manik-manik merah, kuning, dan biru. Perbandingan antara banyak manik-manik merah dan kuning adalah 2:5,sedangkan
Matematika
audy15jioxqy9y
Pertanyaan
Rofik ingin membuat hiasan dinding menggunakan manik-manik merah, kuning, dan biru. Perbandingan antara banyak manik-manik merah dan kuning adalah 2:5,sedangkan perbandingan antara banyak manik-manik kuning dan biru adalah 3:4. Jika seluruh manik-manik yang digunakan 164 buah, banyak manik-manik biru yang digunakan sebanyak... Buah.
Pakai cara ya... Makasih :)
Pakai cara ya... Makasih :)
1 Jawaban
-
1. Jawaban Nik001
Merah : Kuning = 2 : 5
Kuning : Biru = 3 : 4
------------------------------------
Merah : Kuning : Biru = 6 : 15 : 20
Jumlah manik-manik = 164 buah
Jumlah perbandingan = 6 + 15 + 20 = 41
Banyak maik-manik biru
= 20/41 x 164 buah
= 80 buah