Matematika

Pertanyaan

1. Sebuah kelompok belajar yang terdiri dari 2 siswa putra dan 2 siswa putri akan dipilih dari 9 siswa putra dan 7 siswa putri. Tentukan banyaknya susunan kelompok belajar yang dapat terjadi!
2. Dari sebuah kotak yang berisi 8 kelereng hijau dan ,7 kelereng kuning di ambil 4 kelereng sekaligus. Tentukan peluang paling sedikit terambil sati kelereng kuning.
3. Dari 8 siswa putra dan 7 siswa putri akan dipilih 3 org untuk mengikuti lomba melukis. Tentukan peluang berikut!
a. Terpilih 2 siswa puta dan 1 siswa putri
b. Terpilih 2 siswa putri dan 1 siswa putra
c. Terpilih ketiga-tiganya siswa putri.
4. Dalam sebuah keranjang berisi 12 bola kuning. 10 bola merah, dan 8 bola hijau. Diambil 3 bola sekaligus dari keranjang tersebut. Tentukan peliluang terambil:
a. Satu bola kuning dan dua bola hijau
b. Satu bola hijau dan dua bola merah
c. Satu bola kuning, datu bola merah, dan satu bola hijau

HELP!

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya