apa syarat suatu mahkluk dikatakan sebagai mahkluk hidup? jelaskan!
Biologi
madeniko
Pertanyaan
apa syarat suatu mahkluk dikatakan sebagai mahkluk hidup? jelaskan!
2 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
maklum hidup ini memang ada (bukan mitos)
semoga bermanfaat
maaf jika ada yang salah -
2. Jawaban Monikacld
■ mampu bergerak atau berpindah.
■ membutuhkan asupan nutrisi.
■ sistem transportasi.
■ bernafas (respirasi).
■ melakukan sekresi.
■ melakukan sintesis → penyusunan senyawa kimia dalam tubuh dari suatu senyawa menjadi senyawa lain (untuk : menyusun tubuh, memelihara kelangsungan hidup, mempertahankan tubuh).
■ bertumbuh dan berkembang.
■ regulasi.
■ iritabilitas → kemampuan makhluk hidup untuk menerima rangsangan dan sanggup mengadakan respon terhadap rangsangan tersebut.
■ bereproduksi.
■ beradaptasi menyesuaikan diri dengan keadaan lingkungannya.
■ melakukan interaksi.
■ mempunyai bentuk dan ukuran tertentu.
■ pada umumnya berupa sel.
■ susunan kimia selalu berubah.
**semoga membantu