Matematika

Pertanyaan

Perbandingan panjang, lebar dan tinggi sebuah balok adalah 5 : 3 : 2. Jika tinggi balok 6 cm, panjang dan lebar balok berturut-turut adalah ....

1 Jawaban

  • p : l : t = 5 : 3 : 2

    p = 5/10 = 1/2
    l = 3/10  
    t = 2/10 = 1/5 = 6

    t = 1/5 . x
    6 = 1/5 . x
    x = 5.6 = 30

    l = 3/10 . 30
      = 90/10 = 9

    p = 5/10 . 30
       = 150/10
       = 15

    p = 15, l = 9, 

Pertanyaan Lainnya