Sejarah

Pertanyaan

jelaskan faktor penyebab kedatangan bangsa eropa ke indonesia

2 Jawaban

  • 1. TUGAS SEJARAH Disusun Oleh : Annisa Monitha : Eka Agustina Lestari : Tanty Naomi : Nora Febriantesa Bakti : Widya Dwi Rahayu Mukti : Yuliati 2. SEBAB DAN TUJUAN KEDATANGAN BANGSA BARAT 3. Secara umum kedatangan bangsa barat ke indonesia di landasi keinginan untuk berdagang,menyalurkan jiwa penjelajah,dan menyebarkan agama. Pada abad ke 13 rempah-rempah merupakan bahan dagang yang sangat menguntungkan. Hal inilah yang menyebabkan bangsa barat ke indonesia,karena indonesia kaya akan rempah-rempah. 4. Pada awalnya bangsa barat ke indonesia untuk membeli rempah-rempah. Namun,karena meningkatnya kebutuhan industri di barat akan rempah-rempah maka mereka melakukan monopoli terhadap perdagangan indonesia dan mengeruk kekayaan alam sebanyak-banyaknya. Hal ini mendorong orang-orang barat berusaha mencari harta kekayaan ini sekalipun menjelajah semudera. 5. Keinginan ini diperkuat dengan adanya jiwa penjelajah. Bangsa barat dikenal sebagai bangsa penjelajah, terutama untuk menemukan daerah-daerah baru. Mereka berlomba-lomba meninggalkan daerah asalnya. Mereka yakin bahwa jika berlayar ke satu arah, maka mereka akan kembali ke tempat semula. 6. Selain itu, orang-orang Eropa terutama Protugis dan Spanyol yakin bahwa di luar daerah mereka ada Prestor John (kerajaan dan penduduknya beragama Kristen). Oleh karena itu, mereka berani berlayar jauh. Mereka yakin akan bertemu dengan orang-orang seagama. 7. Bangsa Portugis Orang portugis pertama yang datang ke indonesia adalah bartholomeus diaz. Ia meninggalkan portugis pada tahun 1486. armada portugis berikutnya yang datang ke indonesia adalah vasco dan gama. Mereka berangkat pada tahun 1497. 8. Pada waktu itu pusat perdagangan di Asia Tenggara adalah malaka,sedangkan daerah sumber rempah-rempahnya dari maluku. Bagi portugis untuk menguasai perdagangan malaka adalah dengan merebut dan menguasai malaka. 9. Pada tahun 1511,ekspedisi portugis di bawah pimpinan alfonso d’albuqueque berhasil menaklukkan malaka. Lalu mereka menuju maluku dan di terima dengan baik oleh raja ternate. Mereka di perkenankan berdagang dan membangun benteng di ternate. 10. Bangsa Spanyol Pelopor kebangsaan spanyol yang pertama kali datang ke indonesia adalah christopher columbus. Pada tahun 1519 magelheans berangkat ke indonesia melalui samudra atlantik. Ia tiba di filipina pada tahun 1521. Ketika mencoba mengatasi perang antarsuku di cebu,magelhaens terbunuh.
  • a. Jatuhnya Konstantinopel ke tangan turki
    b. Pencarian rempah-rempah (karna indoneaia kaya akan SDA)
    c. Penjelajahan Samudera


    semoga membantu ☺

Pertanyaan Lainnya